AFTER SALES SERVICE | LAYANAN PURNA JUAL
Jaminan penggantian atas kerusakan Suku Cadang Asli Nissan
GARANSI/JAMINAN SUKU CADANG ASLI NISSAN
PT Nissan Motor Indonesia memberikan jaminan penggantian atas kerusakan Suku Cadang Asli Nissan dan tidak membebankan biaya atas jasa perbaikan atau penggantian suku cadang yang rusak tersebut sesuai dengan ketentuan yang berlaku untuk jangka waktu 20.000 (dua puluh ribu) km atau 12 (dua belas) bulan, yang mana tercapai lebih dulu, terhitung dari tanggal penggantian/pemasangan suku cadang di bengkel resmi (authorized workshop) NISSAN.
KETENTUAN GARANSI/JAMINAN
TATA CARA PENGAJUAN KLAIM SUKU CADANG
HAL-HAL YANG MEMBATALKAN GARANSI/JAMINAN
SUKU CADANG YANG TIDAK TERMASUK DALAM GARANSI JAMINAN
SUKU CADANG YANG TERMASUK DALAM GARANSI/JAMINAN DENGAN KETENTUAN KHUSUS
Ada beberapa suku cadang yang diatur dengan ketentuan khusus, yaitu: Battery/Accu dan Ban. Untuk selengkapjnya mengenai suku cadang dengan pengaturan khusus ini dijelaskan pada buku Jaminan dan Perawatan.
Catatan
Demikian ketentuan ini ditetapkan, agar dapat dijadikan panduan dalam pelaksanaan klaim garansi.